Seminar KP batch-8 semester gasal 2023/2024 UNTAG Surabaya

  Kamis, 16 Mei 2024 - 18:31:37 WIB   -     Dibaca: 94 kali

Pada hari Selasa tanggal 14 Mei 2024 diadakan seminar kerja praktek prodi teknik elektro UNTAG Surabaya. Seminar KP batch-8 dilakukan di ruang dosen prodi teknik elektro UNTAG Surabaya dimulai Pk 09:00 hingga Pk 12:00. Terdapat 4 mahasiswa yang mengikuti kegiatan tersebut beserta 2 dosen penguji.

Adapun mahasiswa tersebut yaitu Ifan Maulana (1452100045) dengan judul laporan kerja praktek discconecting Switch Pada Jaringan Transmisi PT.PLN (Persero) Gardu Induk 150 kV Surabaya Selatan, Bima Bayu Ari Saputra (1452100017) dengan judul laporan kerja cara Kerja Circuit Breaker (CB) Dan Pemeliharaan 2 Tahunan Pada Jaringan 150KV Di PT PLN (Persero) GIS 150KV Krembangan, Riyan Agus Setiawan (1452100044) dengan judul laporan pengoperasian gardu induk 150KV Surabaya Selatan dan Chandra Avianto Nugroho (1452100016) dengan judul laporan lightning arrester pada jaringan transmisi 150 kV di GIS 150 kV Surabaya Utara. Hadir sebagai dosen penguji dalam kegiatan tersebut yaitu Giovanni Dimas Prenata, S.T., M.T. dan Lutfi Agung Swarga, S.T., M.T.




Untag Surabaya || Fakultas Teknik Untag Surabaya || SIM Akademik Untag Surabaya || Elearning Untag Surabaya